

Biaya jelas menjadi salah satu hal yang harus disiapkan sebelum membeli apartemen. Selain sebagai hunian yang nyaman, apartement pun menjadi salah satu investasi jangka panjang yang cukup menguntungkan. Makanya jangan heran jika banyak sekali ini orang yang rela membeli apartemen mewah. Sebab nilai investasinya akan lebih tinggi.
Kota-kota besar seperti Makassar pun sudah banyak sekali gedung-gedung apartement yang siap dijual dan dihuni. Lalu berapa harga apartemen Makassar per unitnya? Tentunya ini akan menjadi salah satu pertanyaan yang ditanyakan oleh para calon pembeli. Nah, untuk mengetahuinya bisa langsung saja simak ulasannya berikut ini.
Harga Apartemen di Kota Makassar
Rasa penasaran tentunya wajar bagi calon pembeli, sehingga memang akan membuat anda mencari tahu secara detail dan pasti tentang harga dari sebuah apartemen yang ingin dimiliki. Mahal memang lebih baik melakukan survei harga dari hunian yang akan dipilih. Hal ini agar anda bisa menemukan hunian apartemen sesuai dan tepat, baik secara harga dan fasilitasnya.
Harga sebuah apartemen jelas bergantung dengan berbagai faktor, selain fasilitas telah disediakan, dan juga tempat atau lokasi bangunan berdiri, luas unit apartemen juga menjadi faktor penentu harga. Biasanya harga apartemen juga dihitung berdasarkan m². Rata-rata harga apartemen Makassar adalah sekitar 20 – 30 juta per m². Tentunya semakin luas, maka bisa semakin mahal.
Tapi jika sekadar luas saja dengan fasilitas seadanya dan lokasi tergolong kurang strategis pun bisa juga harganya turun. Ya, baik fasilitas, lokasi dan luas memang saling mempengaruhi. Untuk itu, jika memang anda butuh apartement sebagai investasi, maka carilah apartemen yang dari segi fasilitas, lokasi, dan luasnya seimbang atau sama-sama unggul, agar bisa menjadi investasi memang benar-benar bisa menguntungkan.
Rekomendasi Apartemen Menarik dan Unggul di Makassar
Seperti sudah dijelaskan sebelumnya, jika Makassar memang menjadi salah satu kota besar yang ada di Indonesia, sehingga jangan heran jika di kota ini ada berbagai gedung apartemen tentunya dapat dijadikan sebagai investasi anda.
Nah, baik anda yang mencari apartemen untuk hunian sendiri atau memang nantinya akan disewakan sebagai investasi properti jangka panjang, maka tidak boleh memilih apartemen dengan asal-asalan. Ya, anda harus memilih apartemen yang sudah terbukti kualitasnya.
31 Sudirman Suite apartment merupakan salah satu bangunan hunian vertikal mewah yang sangat cocok untuk anda dengan jiwa modern dan mobilitas yang tinggi agar bisa bergerak dengan cepat. 31 Sudirman Suite bisa digunakan sebagai hunian pribadi yang nyaman atau dijadikan juga sebagai investasi anda.
Dengan berbagai kelebihan yang dimiliki bangunan ini, maka jangan heran jika banyak yang tertarik untuk download tinggal di apartemen mewah 31 Sudirman Suite ini.
Kelebihannya tak sekadar memiliki harga apartemen Makassar yang bersaing, atau memiliki fasilitas dan lokasi strategis, tapi ada kelebihan lainnya yang menarik. Kelebihan tersebut adalah bahwa apartemen ini telah menyabet berbagai kategori penghargaan bergengsi.
Beberapa kategori penghargaan tersebut antara lain penghargaan dari PropertyGuru Asian Property Award dalam kategori Best Condo Interior Design (Indonesia) tahun 2020, PropertyGuru Indonesian Property Award dalam kategori Best Condo Interior Design tahun 2020, dan PropertyGuru Indonesian Property Award dalam kategori Best Condo Development (Greater Indonesian) pada tahun 2020.
Dengan berbagai penghargaan tersebut, pastinya anda tak usah meragukan lagi desain dari 31 Sudirman Suite, sebab memang desainnya sangat elegan dan mewah membuat siapapun merasa betah. Jika ingin mengetahui informasi lebih lanjut termasuk mengenai harga apartemen Makassar ini, maka bisa kunjungi http://31sudirmansuites.com/.
1 Komentar. Leave new